Thursday, 25 April 2024

Malam Tahun Baru Polres Wonosobo Patroli Gabungan Dengan Instansi Terkait

Must Read

Malam pergantian tahun baru merupakan malam yang dinanti- nantikan oleh semua orang. Banyak pemuda pemudi yang merayakan dengan berbagai kegiatan.

Untuk mengantisipasi adanya kerumunan masyarakat di malam tahun baru Polres Wonosobo bersama instansi terkait melakukan patroli gabungan pada Jumat (31/12) malam.

TNI-Polri bersama dengan Satpol PP, dan dishub melakukan patroli gabungan di lokasi – lokasi yang menjadi titik kumpul masyarakat seperti Alun – Alun Wonosobo.

Selain dilakukan patroli jalur-jalur yang menuju ke Pusat Kota juga dilakukan penutupan dengan tujuan untuk mencegah mnasyarakat berkerumun di titik- titik pusat kota.

 Kapolres Wonosobo AKBP Ganang Nugroho Widhi S.I.K.,M.T mengungkapkan ada ada 8 (delapan) titik yang dilkakukan penutupan pengalihan arus yaitu Simpang Empat Dermoyo, Simpang Hotel Krisna, Simpang Hotel Arjuna, Simpang Sekretariat, Simpang Sumberan, Simpang Damkar, Simpang Brug Menceng dan Simpang Taman Plaza.

“Kami menghimbau kepada seluruh masyarakat Wonosobo agar merayakan pergantian tahun baru di rumah mmasing- masing bersama keluarga.” Ucap Kapolres

- Advertisement -spot_img

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Latest News

Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024, Polres Wonosobo Gelar Operasi Sejumlah Penyakit Masyarakat

Polres Wonosobo menggelar operasi rutin cipta kondisi dengan target yang dioptimalkan. Operasi ini dilaksanakan sejak 22 April hingga 5...
- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img