Sunday, 28 April 2024

GALERI

Pelayanan Prima Satlantas Polres Wonosobo dengan Samsat Keliling

Wonosobo – Samsat Keliling merupakan salah satu upaya Polri dalam memberikan pelayanan yang ekslusif serta intensif kepada warga dan masyarakatnya. Khususnya dalam hal ini yaitu masyarakat Kabupaten Wonosobo. Dengan adanya program ini nantinya diharapkan masyarakat akan lebih sadar tentang pentingnya...

Satlantas Polres Wonosobo Patroli Sambang Gereja di Minggu Pagi

Polres Wonosobo- Personel Polres Wonosobo melaksanakan patroli mobiling ke sejumlah gereja di wilayah Wonosobo pada Minggu (26/6). Dipimpin oleh Kanit Gakkum Satlantas, Ipda Agista Erikha Bhakti, S.H., M.H. gabungan personel Satlantas dan unit Dalmas menyambangi sejumlah gereja di seputaran Wonosobo. Menurut Ipda Erik,...

Satlantas Polres Wonosobo Laksanakan Pengamanan Car Free Day

Warga masyarakat memadati jalan Merdeka dan alun-alun Wonosobo setelah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wonosobo membuka kembali Car Free Day (CFD) mulai Minggu (19/6/2022). "Kami bersama teman-teman datang ke sini untuk berolahraga," kata Wiwin (25 tahun) seorang warga Sumberan Kabupaten Wonosobo,...

Tingkatkan Patroli, Personel Polres Wonosobo Siap Amankan Kabupaten Wonosobo

Wonosobo_ Berbagai upaya terus dilakukan oleh Personil Patroli Polres Wonosobo dan Polsek jajaran untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah Kab Wonosobo salah satunya dengan melaksanakan patroli malam di permukiman dan obyek vital. Seperti pada Rabu malam ini (22/6/22)...

Satlantas Laksanakan Pengamanan Ambang Gangguan Pagi Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat

Polres Wonosobo – Untuk menciptakan kondusifitas kamseltibcar lantas yang bertujuan melayani masyarakat secara keseluruhan agar nyaman dalam berlalu lintas di jalan dan pengguna jalan merasa aman. Satlantas Polres Wonosobo selalu menempatkan personelnya untuk melaksanakan pengamanan Ambang Gangguan (AG) di simpul simpul jalan rawan...

H+6 Operasi Patuh Polres Wonosobo Terus Tingkatkan Sosialisasi Dan Edukasi

Personel Satuan Lalulintas Polres Wonosobo melaksanakan kegiatan sosialisasi Operasi Patuh Candi 2022 di sejumlah lokasi strategis seperti di Simpang Pasar Kertek, Terminal Mendolo, Simpang Plaza dan jalan A Yani Wonosobo, Kamis (16/6/ 2022) pagi hingga selesai. Kapolres Wonosobo AKBP Eko...

Polsek Wadaslintang Tingkatkan Patroli Peternak Sapi Cegah Pencurian Jelang Idul Adha

Polres Wonosobo - Polsek Wadaslintang Polres Wonosobo mengintensifkan kegiatan patroli dengan sasaran peternakan hewan sapi di wilayahnya. Hal itu dilakukan sebagai langkah antisipasi terjadinya pencurian hewan ternak menjelang Idul Adha. Kapolsek Wadaslintang Iptu Kasmin mengatakan pihaknya mengintensifkan patroli dengan sasaran...

Kapolres Wonosobo Pimpin Pelaksanaan Latpraops Patuh Candi 2022

WONOSOBO - Dalam rangka memastikan kesiapan pelaksanaan Gelaran Operasi Patuh Candi 2022, Polres Wonosobo Polda Jateng hari ini menggelar Latihan Pra Operasi Patuh Candi 2022 yang dilaksanakan di Aula Endra Dharmalaksana Mapolres Wonosobo, Jumat (10/06/2022) Pukul 08.00 WIB pagi. Kegiatan...

Kapolres Wonosobo Hadiri Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap I Di Desa Kumejing Wadaslintang

Polres Wonosobo – Kapolres Wonosobo AKBP Eko Novan Prasetyopuspito, S.I.K., M.Si bersama Forkopimda menghadiri penutupan TMMD Sengkuyung tahap I di Desa Kumejing Kec Wadaslintang, Kamis (09/06). Program Tentara Manunggal Masuk Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I Tahun 2022 di Desa Kumejing...

Polsek Mojotengah bersinergi dengan Koramil Lakukan Patroli Bersama

Polres Wonosobo - Anggota Polsek dan Koramil Mojotengah laksanakan patroli dan sampaikan himbauan kamtibmas kepada perangkat Desa Kebrengan Mojotengah.  Jumat (28/05/2021). Kapolsek Mojotengah AKP Sanyoto, Kanit Provos Aiptu Sarpan dan anggota Koramil Mojotengah laksanakan patroli dan berikan himbauan kamtibmas kepada...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Inovasi Samsat Malam Wonosobo, Bisa Bayar Pajak Di Luar Jam Kerja

Satlantas Polres Wonosobo menggelar pelayanan Samsat Malam di Alun-alun Wonosobo pada hari Sabtu, 27 April 2024. Kegiatan ini dilaksanakan...
- Advertisement -spot_img