Friday, 31 March 2023

Sinergitas TNI-POLRI Bagi-Bagi Masker Kepada Warga

Must Read

Polres Wonosobo,- Sinergitas TNI dan POLRI di wilayah Kabupaten Wonosobo dalam upaya memutus mata rantai COVID 19 dengan membagikan masker gratis. Pembagian dilakukan di  Jalan A.Yani dekat Pasar Induk Wonosobo, Selasa (28/9).

Iptu Abror selaku perwira pengendali dilapangan mengatakan bersama-sama dengan TNi dan Instansi terkait yang tergabung dalam Satgas Covid 19 kabupaten Wonosobo mengimbau masyarakat untuk tetap patuh terhadap protokol kesehatan.

“Dengan adanya kegiatan ini kami berharap masyarakat sadar akan, pentingnya menggunakan masker dan bahaya penyebaran Covid 19 terhadap diri sendiri dan orang di sekitarnya”. Imbuhnya.

Pihaknya menuturnkan pembagian masker kali ini sekitar 200 buah dibagikan kepada masyarakat, khususnya yang berkunjung ke pasar dan pedagang pasar Induk Wonosobo.

“ harapan kami dengan kegiatan ini masyarakat akan sadar pentingny menjaga protocol Kesehatan Covid19 dan tidak henti-hentinya mengingatkan agar selalu menerapkan 5 M agar kita semua dapat terhindar dari Covid 19.”pungkasnya (ek)

Editor :humaspolreswonosobo

- Advertisement -spot_img

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Latest News

Polsek Selomerto Gelar Penyuluhan di Sejumlah Sekolah

Sejumlah pelajar SMP N 1 Selomerto mengikuti penyuluhan yang dilaksanakan oleh Polsek Selomerto pada Kamis (30/3) siang. Bertempat di...
- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img